Sinergi TNI – Polri Dukung Pemerintah Sukseskan Makanan Bergizi Gratis Di Banyuasin

BANYUASIN – TEROPONGSUMSEL.COM  Program Pemberian Makan Bergizi Gratis (MBG) terus digencarkan pemerintah sebagai upaya meningkatkan kualitas gizi dan kesehatan anak-anak sekolah. Di Kecamatan Talang Kelapa, Kabupaten Banyuasin, kegiatan ini mendapat dukungan penuh dari aparat keamanan, yakni Babinsa Koramil 430-04/Talang Kelapa Kodim 0430 Banyuasin dan Bhabinkamtibmas Polsek Talang Kelapa Polres Banyuasin.Senin (06/10/2025) Peltu Rudi Rianto bersama Bripka JM Anton turun langsung melakukan pengawalan dan pemantauan pelaksanaan program MBG di sejumlah sekolah penerima manfaat. Keduanya memastikan kegiatan berjalan aman, tertib, dan sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan pemerintah. Para siswa terlihat antusias…

Read More